Assalamualaikum, wr.wb,
Selamat datang di rumah kami , Kiasati Muslim Fashion Gallery. Rumah tempat kami berkarya dan berusaha menyediakan informasi dan produk untuk pribadi muslim seperti anda. Mulai dari Jilbab yang cantik dan syar’i sampai kaos kaki/alas kaki untuk melengkapi gaya fashion busana anda.
Berkonsep untuk menebar rahmat, dengan membuka suatu usaha yang Insya Allah menjadi barokah bagi orang banyak. Dimulai dari langkah kecil yang kami harapkan menjadi besar kelak, dengan menitikberatkan pada pelayanan yang terbaik kepada anda sehingga akan mempererat tali silaturahmi kita nantinya.
Adapun tentang produk kami sendiri, sangat cocok dikenakan saat santai, ataupun resmi, untuk kuliah, ataupun ke kantor,maupun untuk mengikuti acara kerohanian Muslim lainnya. Dengan desain simple yang elegan membuat tampilan anda semakin anggun…
Silakan hubungi kami untuk semua informasi mengenai Kiasati Muslim Fashion Gallery.
